Grab bekerjasama dengan PT Indonesia Digital Identity atau VIDA menerbitkan tanda tangan digital ketika Mitra Pengemudi telah lolos verifikasi data Dukcapil.
Ini adalah sarana Anda memberikan persetujuan ketika hendak mengikuti program-program Grab yang membutuhkan persetujuan tersebut.
Dalam menuntaskan proses tanda tangan digital, Anda akan menerima empat email:
- dari Grab 👉 notif awal tentang dokumen yang harus ditandatangani
- dari VIDA 👉 untuk verifikasi data
- dari VIDA 👉 untuk penerbitan sertifikat digital jika verifikasi data berhasil
- dari Grab 👉 salinan dokumen yang telah Anda tandatangani
Tiga tahap proses tanda tangan digital.
Registrasi
Proses Registrasi |
Verifikasi (eKYC)
Proses Verifikasi (eKYC)
|
Tanda Tangan
Proses Tanda Tangan |
Komentar
0 komentar
Artikel ditutup - tidak bisa memberikan komentar.